Seriasi (seriation) merupakan kemampuan mengurutkan susunan obyek-obyek berdasarkan karakteristik ukurannya. Dalam kegiatan hari ini, anak-anak TK-B akan mengurutkan gambar pesawat dari yang terpanjang sampai yang terpendek dengan cara menempel angka mulai 1-5.
