Science Toys Competition di tahun 2019 ini sungguh luar biasa. Hal ini dikarenakan jumlah total peserta mencapai 50 siswa. Selain jumlah peserta, karya Science Toys mereka juga bagus – bagus. Beberapa Science Toys ciptaan mereka yakni yakni lampu abadi, bel panel surya, kincir air, dan lain – lain. Jika dikembangkan dengan skala lebih besar, tidak menutup emungkinan, kita akan hidup hemat dengan memanfaatkan alam. Dari paparan beberpa asiswa, terlihat begitu beragam energi alternatif di bumi ini.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *