Bertekad mewujudkan sekolah berstandart Internasional, SDI Kreatif Mutiara anak Sholeh jalin kerja sama dengan sekolah di Malaysia. Sebelum itu, pada Maret 2018 kemarin, Sekolah Dasar Islam (SDI) di Pekarungan, Sukodono ini berkunjung ke Madrasah Irsyad Zuhri Al-Islamiah Singapura. Adapun ustaz-ustazah yang berangkat menjalin kerja sama di Sekolah Green View Islam International School Malaysia yakni Ustaz Edy, Ustaz Ali, Ustazah Firdha, Ustazah Anti, Ustazah Wiwik, Ustazah Shihah dan Ustazah Kristy. Berbagai kunjungan ini bertujuan agar kelak para santri SDI Kreatif Mutiara Anak Sholeh dapat berjalan lancar ketika Go Internatioan.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *